Selasa, 17 Oktober 2023 - Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Daerah Provinsi Sulawesi Utara Syaloom Korompis, SP, M.Sc mewakili Gubernur Sulawesi Utara menghadiri sekaligus membawakan Sambutan dalam acara Wisuda Sarjana Angkatan XX dan Pelantikan Profesi Ners Angkatan XIV Universitas Sariputra Indonesia Tomohon Tahun 2023 yang bertempat di The Sentra Hotel Manado.